Rabu, 04 November 2015

Tentang Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris

Assalamualaikum Wr. Wb.

Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris 




Hallo :)
Saya Milda Navisha, saya berasal dari jurusan pendidikan bahasa inggiris di UMM.
Menurut saya salah satu keunggulan kita berbahasa inggris adalah kita dapat berkomunikasi dengan siapa saja khususnya para Turis. Bahasa inggris merupakan bahasa internasional, dengan kita belajar bahasa inggris kita dapat berkomunikasi dengan orang-orang luar negeri. 
Perkembangan bahasa inggris saat ini sangat pesat, baik di daerah kota maupun di pedesaan. Hampir di seluruh lembaga-lembaga pendidikan memberikan pembelajaran tentang bahasa Inggris. 
Salah satu lembaga tersebut adalah UMM, di kampus ini seluruh fakultas di wajibkan mengikuti pembelajaran bahasa inggris yang di sebut dengan ESP ( Englis Speaking Publik). Dan setelah menempuh pendidikan ESP tersebut selama kurang lebih 2 tahun, akan ada wisuda ESP. 
Dan saat pertama masuk di jurusan pendidikan bahasa inggris di UMM, saya mengikuti kegiatan "English Lecture". Dan saat UTS dan UAS, mahasiswa jurusan pendidikan bahasa inggris di wajibkan mengenakan pin "feel free to SPEAK ENGLISH with me", jika tidak mahasiswa tersebut tidak diperkenankan mengikuti UTS maupun UAS tersebut. 
sekian penjabaran tentang Jurusan penddikan bahasa inggris.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar